Sabtu, 03 Maret 2012

Menghilangkan Rasa Malas

Apa yang menunda orang dari melakukan sesuatu yang penting?
Kebanyakan orang bilang "MALAS". Malas itu sebenarnya bukan sebab, tapi akibat. Entah itu tidak percaya diri, merasa pekerjaan terlalu berat, ga' yakin hasilnya akan baik, merasa kalau ga mungkin bisa menyelesaikan pekerjaan itu, menghindari konflik, dan sebagainya. Malas itu tidak bisa dihilangkan kalau tidak mengerti apa yang menyebabkan ia malas.

Jadiiiiiiiiiiiiiiiii.....Kenali hal-hal yang menjadikan kita malas, selesaikan itu !!!
maka rasa malas kita akan hilang....



 









Sumber:
Video Mario Teguh - Menyelesaikan Sumber Rasa Malas

1 komentar: